Kunjungan Kerja Bupati Kotawaringin Timur ke Kecamatan Telaga Antang

Kunjungan Bupati Kotim beserta rombongan ke Kecamatan Telaga Antang disambut dengan hujan deras, namun hal tersebut tidak mengurangi semangat para tamu undangan untuk mendengarkan sambutan yang disampaikan orang no 1 di Kabupaten Kotawaringin Timur tersebut. Adapun di acara Maja Lewu (sambang desa) di Kecamatan Telaga Antang, Antang Kalang dan Parenggean dihadiri oleh Sekda Kab Kotim, […]